Seni Dalam Industri Kreatif
Nama : Cindy Gerbrina Putri NPM : 202146500954 Kelas : R3L Seni dalam Industri Kreatif Memahami kata seni, berarti melakukan pendalaman terhadap perdebatan panjang tentang keindahan (estetika) dengan filsafat seni itu sendiri. Jakob Sumardjo (2000:45) menyatakan bahwa seni itu berada di luar benda seni, sebab seni itu berupa nilai. Industri Kreatif Industri Kreatif merupakan sebuah industri yang berasal dari suatu kreativitas, kemampuan- kemampuan dan bakat, yang berpotensi untuk meningkatkan nilai ekonomi sampai membuat pekerjaan. Meskipun secara paradoks, melalui satu generasi dan bentuknya adalah mengeksploitasi properti intelektual dan muatan di dalamnya (UK DCMS Task Force 1998) Industri kreatif merupakan sebuah industri yang berasal dari suatu kreativitas, kemampuan-kemampuan dan bakat, yang berpotensi untuk meningkatkan nilai ekonomi sampai membuat pekerjaan. Cakupan dari ruang kreatif dalam industri kreatif adalah banyaknya kegiatan orang kreatif, yang mana sampai hari in